Penyampaian Realisasi APBDes TA 2020 dan APBDes TA 2021

            

       Sebagai bentuk keterbukaan terhadap informasi penggunaan Anggaran pendapatan dan Belanja Desa baik tahun itu anggaran 2020 yang berarti realisasi maupun Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Angaran 2021 untuk Pemerintah Desa Balida melalui website yang dimilikinya menyampaikan hasil realisasi APBDes TA 2020 dan APBDes TA 2021, berkas dapat dilihat melalui link drive/Lampiran Berkas yang telah disediakan.

   Seperti diketahui bahwasanya pandemi yang pada tahun anggaran 2020 yang menyebabkan beberapa anggaran belanja gagal realisasi karena terjadinya pergeseran untuk pencegahanan dan penanganan Covid 19 anggaran belanja yang gagal realisasi di antaranya adalah pembangunan JUT atau yang biasa disebut jalan usaha tani dan pembangunan jembatan ulin desa dan ditambah lagi untuk tahun anggaran 2021 juga pembangunan fisik lebih kepada program padat karya tunai desa sebesar 50 % dari anggaran dengan syarat bahan material diambil melalui alam kegiatan PKTD bertujuan memberikan pendapatan tambahan bagi warga terdampak agar memulihkan ekonomi masyaralat.


Lampiran Berkas :

Berkas Realisasi APBDes Ta 2020 dan APBDes TA 2021

Komentar

Postingan Populer